Sunday, February 17, 2019

Ikan koki oranda jambul cara menumbuhkanya

Image result for Ikan koki oranda jambul

Ikan koki oranda jambul - untuk menumbuhkan jambul (untuk ikan mas koki yang berjenis seperti Oranda, Black Moor, Lion Head, dll) bisa dengan cara :

Segi pakan
Butuh lemak yang tinggi (bloodworm beku, dan cacing sutra)
Berikan secara rutin pakan dengan kandungan protein dan kalsium inggi
Dengan uget - uget atau jentik nyamuk
Bisa dengan pelet ikan louhan

Gen ikan
Jika gen yang dibawa dari indukannya menunjang untuk mempunyai jambul tinggi dan besar, ada kemungkinan bisa berhasil. Jambul kepala ikan koki memang tumbuhnya pelan , jika usianya tua maka jambulnya lebih panjang .
Yang terpenting pemberian pakan yang rutin dan sesuai akan mempengaruhi pertumbuhan ikan dan jaga kesehatan si koki, seperti kualitas air dijaga ataupun makanannya.

Bisnis ikan hias dari masa ke masa nampaknya tidak pernah tenggelam. Sebab, pangsa pasar bisnis ikan hias ini masih cukup besar.

Salah satunya pembiakkan pengembangbiakkan ikan mas koki mutiara jambul, Ikan koki oranda jambul. Gold fish atau ikan mas mudah dikembangkan dan tetap menjanjikan. Apalagi kalau bisa mencetak strain baru. Salah satunya mutiara jambul dari jenis oranda atau kaliko. Prospek pasarnya yang sangat menjanjikan.

Pengembangan dan penelitian ikan eksotik ini terus dilakukan, terutama di sentra ikan mas koki Tulungagung, Jawa Timur. Hal ini tak lepas dari peran serta petani ikan dan Dinas Kelautan dan Perikanan Setempat.

Secara ekonomis, pengembangbiakkan mengacu pada tren yang laku di pasaran. Saat ini telah muncul gold fish mutiara jambul, maskoki mutiara dari jenis kaliko alias oranda yang dilakukan oleh Mustofa peternak ikan mas koki andalan kota Marmer yang menggeluti usahanya sejak tahun 1985.

“Hasil pemijahan yang saya lakukan antara oranda dan penser hanya menghasilkan satu ekor mutiara jambul, sedangkan lainnya berupa oranda biasa,” aku Mustofa, Ikan koki oranda jambul.

Mustofa menambahkan pehobi yang berminat mengoleksi mutiara jambul, tak segan menawar sampai ratusan ribu rupiah, diakuinya pernah ada pembeli yang menawar Rp150.000 untuk satu ekor ikan mutiara jambul.

Berikut analisis bisnis pengembangbiakkan ikan mas koki mutiara jambul seperti dilansir buku 31 Inspirasi Bisnis di Masa Krisis yang diterbitkan Majalah Flona pada cetakan kedua tahun 2009.

1 comment:

  1. Main dan Menangkan permainan bersama kami di ARENADOMINO 8 permainan poker online tanpa robot silahkan main dan buktikan sendiri jika kesulitan bisa
    dibantu dalam pendaftaran silahkan langsung bergabung untuk info lebih jelas WA +855 96 4967353

    ReplyDelete